Latihan Soal dan Jawaban Pilihan
Ganda IPA Terpadu Kelas VII Semester 2 – Halaman 141 s/d 144
Uji
Kompetensi (Pilihan Ganda).
1.
Berikut ini yang bukan merupakan
struktur penyusun Bumi adalah
a. Litosfer.
b. Atmosfer.
c. Kromosfer.
d. Hidrosfer.
Jawaban :
C. Kromosfer (Lihat halaman 86).
2.
Lapisan atmosfer yang memiliki tekanan
paling rendah adalah …
a. Troposfer.
b. Mesosfer.
c. Eksosfer.
d. Stratosfer.
Jawaban
: A. Trofosfer (Lihat halaman 89).
3.
Berikut ini yang merupakan fungsi dari
lapiasan ozon di atmosfer adalah ..
a. Melindungi
bumi dari cahaya matahari.
b. Melindungi
bumi dari sinar ultraviolet.
c. Mengatur
suhu Bumi.
d. Sebagai
pemantul gelombang radio.
Jawaban
: B. melindungi bumi dari sinar
ultraviolet. (Lihat Halaman 97).
4.
Susunan Litosfer dari dalam hingga ke permukaan
Bumi secara berurutan adalah ..
a. Inti
dalam, inti luar, Mantel Bumi, Kerak Bumi.
b. Inti
dalam, inti luar, Kerak Bumi, Mantel Bumi.
c. Inti
Dalam, Mantel Bumi, Inti Luar, Kerak Bumi.
d. Inti
Dalam, Astenosfer, Inti Luar, Kerak Bumi.
Jawaban :
B. (Lihat Halaman 99).
a. Kerak
Bumi dibagi menjadi Kerak Benua dan Kerak Samudra.
b. Mantel
Bumi terdiri dari Mantel Atas dan Mantel Bawah.
c. Inti
Bumi dibedakan menjadi Inti Luar (berupa cairan pekat) dan Inti Dalam (bersifat
pekat hamper menyerupai padatan).
5.
Jika terdapat dua lempeng yang
bertumbukan, maka yang akan terjadi adalah
a. Terbentuk
patahan / sesar.
b. Terjadi
penekukan lempeng. Lempeng yang memiliki massa jenis yang lebih besar menekuk
ke bawah lempeng yang masssa jenisnya lebih kecil.
c. Terjadi
penekukan lempeng. Lempeng yang memiliki massa jenis yang lebih kecil menekuk
ke bawah lempeng yang massa jenisnya lebih besar.
d. Tidak
terjadi apa – apa.
Jawaban
: B (Lihat Halaman 122).
Perhatikan Gambar berikut untuk
menjawab soal nomor 6 – 7
6.
Tanda panah pada gambar di atas
menggambarkan aliran konveksi dalam Bumi yang mengakibatkan pergerakan lempeng.
Lempeng bergerak sesuai dengan aliran konveksi tersebut. Pernyataan berikut
yang benar tentang pergerakan lempeng pada titik A ialah …
a. Lempeng
bergerak searah.
b. Lempeng
bergerak saling mendekat dan bertumbukan.
c. Lempeng
bergerak saling menjauh.
d. Lempeng
tidak bergerak.
Jawaban
: C
7.
Pergerakan lempeng jenis yang terjadi
pada bagian B adalah …
a. Divergen.
b. Konvergen.
c. Transformasi.
d. Tidak
jadi pergerakan.
Jawaban : C
Perhatikan gambar berikut untuk
menjawab soal nomor 8 – 9.
8.
Berdasarkan gambar diatas, lempeng Indo –
Australia dengan Lempeng Eurasia bergerak secara …
a. Konvergen.
b. Divergen.
c. Transformasi.
d. Tidak
bergerak.
Jawaban :
A (Lihat Halaman 105).
9.
Pergerakan lempeng Indo – Australia dengan
lempeng Antartika terjadi secara …
a. Konvergen.
b. Divergen.
c. Transformasi.
d. Tidak
bergerak.
Jawaban :
B (Lihat Halaman 104).
10. Perhatikan Gambar Berikut :
Sebuah pusat gempa tercatat sejauh 1500
km dari sebuah stasiun seismic. Keadaan tersebut digambarkan penyebaran
gelombang seismiknya. Pada gambar tersebut titik H berperan sebagai Pusat
Gempa, yang disebut …
a. Episentrum.
b. Hiposentrum.
c. Patahan.
d. Titik
Primer.
Jawaban
: B (Lihat Halaman 110).
Jawabannya salah tuh nomer 4
ReplyDeleteBetul kok???
DeleteYang uraian nya mana?
ReplyDelete@unknown jawabannya bener kampang lu nya aja sih
ReplyDeletePada salah emng?
DeleteUraiannya mana kak soalnya besok dikumpul
ReplyDelete
DeleteUraiannya mana kak soalnya besok dikumpul
ReplyDeleteIni uraiannya nggak dijawab
ReplyDeleteUraian nya mana?
ReplyDeleteIni GK benar jawabannya . Yg benar ini :
ReplyDeleteNo 4 jawaban nya= A
No 7 jawabannya =B
Senanfbisa membantu 😀
Tanks ya
DeleteYup betul
DeleteBetul yups makasih ya kak dah bener dari yg diatas nomer 4 sama 7
DeleteBetul yups makasih ya kak dah bener dari yg diatas nomer 4 sama 7
DeleteTrus no 8 apa?
Delete1. c
Delete2. a
3. b
4. a
5. b
6. c
7. b
8. a
9. b
10. b
Aku cocok kan betul semua kecuali no 4
ReplyDeleteMakasih tapi salah
ReplyDeleteTerima kasih banyak atas bantuan kakak
ReplyDeleteTerima kasih atas bantuannya ya.🙂🙂🙂
ReplyDeleteHalaman 144-145 mana ya kak
ReplyDeleteMakasih yah kk ,jawabanya bener kok
ReplyDelete144-145 mana kak? Minta jawabannya dong Jumat mau di kumpulin 🙏
ReplyDeleteMaaf no.4 jwbnnya A. Mantel dulu baru kerak bumi
ReplyDeleteEasay nya mana kak?
ReplyDeleteUraian ne mana!?
ReplyDeleteThank you
ReplyDeleteUraiannya mana ?
ReplyDeleteUraian coy
DeleteUji kopetensi bab lapisan bumi esai
ReplyDeleteEsay nya mana
ReplyDeleteUraiannya mana¿
ReplyDeleteKalau no 7 bener gak itu
ReplyDeleteNo 4 salah
ReplyDeleteUraian nya mna
ReplyDeleteMantab banget
ReplyDeleteMakasih yaa
Ada apesiii ini wkwk
ReplyDeleteNo 7 tuh yg mn benar?
ReplyDeleteNmr 2 juga salah,coba buka dan baca baik-baik buku ipa kls 7 semester 2 hal.91-92.Tapi terima kasih banyak atas infonya
ReplyDeletePanteq
ReplyDeleteKampang
DeleteNgetot
ReplyDeletethanks benar semuanya
ReplyDeleteEsai nya mana??
ReplyDeleteP
ReplyDeleteJawaban ipa kelas 7 bab halaman 144 145
ReplyDeleteUraian mana??
ReplyDeleteYg uraian mna ?
ReplyDeleteAnjer byk yang salah:v kirain bener semua kah😌
ReplyDeleteHey yoyo koyo yoyoyo yeh, terbuat dari biji gue, asli gays. Minum abc susu
ReplyDeleteKok gw banyak yang salah ya?
ReplyDeleteNo 4 .A
ReplyDeleteNo 7.B
Esai:
ReplyDelete1. Ketika lempeng bergerak dan terjadi tumbukan, maka akan mengakibatkan patahan dan lipatan. Jika terjadi lipatan kearah luar maka akan membentuk gunung.
2. Kisaran tekanan di Himalaya
Ph = ( Pu - h: 100) cmHg
= ( 76 -(-10) : 100)
= ( 76 + 10000 : 100)
= ( 76 + 100)
= 176 cmHg
Kisaran tekanan udara di puncak semeru
Ph = ( Pu - h : 100) cmHg
= ( 76 - (- 4km) 100)
= ( 76 + 4000 :100)
= 116 cmHg
3. Tekanan pada puncak himalaya dan semeru berbeda karena kedua puncak memiliki ketinggian yang berbeda. Puncak Himalaya memiliki ketinggian 10rb sedangkan puncak Semeru berada pada ketinggian 4000. Semakin tinggi tekanan yang dialami akan semakin rendah
4. Diketahui:
tp = 18.15 ⇔ waktu gelombang primer
ts = 18.19 ⇔ waktu gelombang sekunder
Ditanyakan: Jarak episentrum (Δ) ?
Dijawab:
Gunakan hukum Laska :
Δ = ((ts - tp)-1) x 1000 km
= (18.19 - 18.15) -1) x 1000 km
= (4-1 dalam menit) x 1000 km
= (3 dalam menit) x 1000 km ⇒ 3 menit = 180 sekon,1 menit=60 sekon
1
= (180 ) x 1000 km
60
= 3.000 km
5. Diketahui:
Jarak ke episentrum (Δ)=1000 km
Ditanyakan: ts-tp ?
DIjawab:
Gunakan hukum Laska:
Δ = ((ts - tp)-1) x1000 km ⇒ ts dan tp dalam menit
1000 km = ((ts-tp)-1) x 1000 km
Balikan :
((ts-tp)-1) = 1000 km
1000 km
((ts-tp)-1) = 1
ts-tp = 1+1
ts-tp = 2 menit
Maka perbedaan waktu gelombang sekunder dan primer adalah sebesar 2 menit atau 2 x 60 sekon = 120 sekon.
Terima kasih ikut menjawabnya. Pakai aplikasi apa tanda segitiga, tanda panah & tanda lainnya bisa kelihatan di blog ?.
Delete